Tuesday, April 7, 2009

Langit Bagelen

Kawan..apa yang ada dalam benak kawan-kawan ketika melihat cerahnya langit Bagelen dibawah ini. Mungkin bisa jadi kenangan dulu ketika :

- Main layang-layang
- Mancing belut
- Cari burung
- Ngarit suket
- dlllllllllll

Klo aku..keingetan ketika dulu "medang" disaung pinggir sawah dengan ditemani "telo" goreng dan sebatang rokok klobot.

Dan juga ucapan Syukur tiada terkira atas anugrah dari Allah SWT yang tiada ternilai.






2 comments: